BengkuluDaerahMukomuko

Berkobarnya Semangat Karang Taruna Air Bikuk Menyambut HUT RI Ke-74

Mukomuko,Mitratoday.com-Ketua Karang Taruna Karya Muda Air Bikuk, Mardi mengajak teman-teman pemuda-pemudi Desa Air Bikuk untuk memeriahkan hari kemerdekaan Republik Indonesia ini yang Ke-74 tahunnya.

Namun demikian karang taruna muda karya juga mengadakan lomba untuk memeriahkan HUT Rublik Indonesia ini yang Ke-74 tahunnya,salah satu lomba yang diadakan oleh karang karuna muda karya,panjat pinang dan lomba foto selfi yang bertema hari jadi Indonesia.

Dengan adanya kegiatan positif ini ketua karang taruna karya muda, Mardi mengajak seluruh pemuda pemudi Air bikuk supaya lebih kompak lagi dalam menghadapi suatu kegiatan.

“Kalau bukan kita siapa lagi yang mau memajukan desa Air bikuk ini.”Jelas Mardi.

(Novles K Abadi)

Bagikan

Rekomendasi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

Back to top button