Bengkulu SelatanDaerahHeadline

Gunakan Mobil Dinas, Camat Pino Raya Antar Korban Laka Tunggal

Penulis : Juliantoro

Bengkulu Selatan,Mitratoday.com- Senin 23/3/2020 Camat Pino Raya Hendri farizal lagi membahas tentang pembuatan Posko pemeriksaan kesehatan penumpang dan pengendara yang masuk ke Bengkulu Selatan di perbatasan bersama babinsa dan beberapa perangkat camat lainnya.

Tiba-tiba ada salah seorang masyarakat pino raya menelpon dan mengatakan ada yang kecelakaan dan perlu diantar ke RSUD.

Dengan sigap camat pino raya bersama Babinsa Pino Raya langsung menuju lokasi kecelakaan dan harus menghentikan obrolannya.

Camat Pino Raya Hendri Farizal mengatakan “saya harus mengantar korban kecelakaan tak sadarkan diri ke RSUD kita bubar dulu besok kita lanjutkan”kata Hendri seraya menuju mobil dinasnya dan diikuti Babinsa.

laka tunggal yang terjadi di wilayah kecamatan pino raya seorang wanita yang belum diketahui idintitasnya sekitar kecelakan terjadi sekitar pukul 16:00 wib di wilayah kecamatan Pino raya.

Dalam kecelakaan tersebut saksi mata mengatakan korban dari arah bengkulu menuju manna saya lihat korban memang kencang mengendarai sepeda motor miliknya tiba-tiba ada se ekor anjing melintas dan akhirnya korban terjatuh”kata seorang saksi mata yang namanya enggan disebutkan.

Korban menggunakan motor yamaha scoopy warna hitam putih Nomor Polisi BD 2220 BT Korban mengalami luka dibagian kepala dan sudah diantar ke RSUD Manna

Hingga berita ini diterbitkan pihak media masih berupaya menghubungi satlantas polres bengkulu selatan.

Bagikan

Rekomendasi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Back to top button