Kodim Salatiga

Satgas Bantu Warga Betulkan Gerobak Dagangan

 

Kabupaten Semarang, TNI yang serba bisa merupakan image yang sudah melekat di masyarakat. Dengan segala keahliannya walaupun berbeda personal tidak mengurangi rasa kagum warga untuk TNI yang serba bisa selain berperang.

Melaksanakan tugas sebagai Satgas TMMD yang sudah dibagi sesuai keahliannya. Saat ini Rohim(62) sedang membetulkan gerobak dagangannya yang rusak kemudian dibantu oleh Satgas TMMD, tentu saja membuat pak Rohim terheran heran karena satgas dapat mengerjakannya dengan cepat.

” Saya tadi membetulkan gerobak saya tiba tiba pak Tentara datang dan membantu. Nggak lama kemudian gerobak saya sudah diperbaiki, Alhamdullilah saya sudah bisa jualan lagi berkat pak Tentara. Terima kasih pak, semoga bapak diberi kemudahan setiap urusan,” tutur Rohim.

Bagikan

Rekomendasi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

Back to top button