BengkuluBENGKULU

Beberapa TPS di Bengkulu Kekurangan Surat Suara

Bengkulu,Mitratoday.com– Masyarakat indonesia hari ini melakukan pemilihan umum mulai dari presiden,DPD RI, DPR RI, DPRD Provinsi dan DPRD kota/kabupaten.

tapi dalam pemilihan kali ini terlihat di beberapa TPS dikota bengkulu kekurangan kertas surat suara untuk DPR – RI, salah satunya di TPS 023 pinang mas kelurahan bentiring permai,saat wartawan mitratoday.com melakukan tinjau kelapangan untuk melihat berjalannya pemilihan umum di beberapa TPS di kota bengkulu.

saat mendatangi TPS 023 terdengar ketua KPPS mengatakan kepada masyarakat bahwa surat suara untuk DPR-RI kekurangan dan masih dalam proses pengajuan penambahan, saat dikonfirmasi ketua KPPS tarjuli mengatakan bahwa saat penyerahan surat suara untuk TPS 23 sudah dalam kotak.

setelah melakukan perhitungan saat mau melakukan pencoblosan terdapat surat suara untuk DPR-RI kurang sebanyak 20 surat suara, melihat adanya kekurangan surat suara, tarjuli sebagai ketua KPPS langsung memberikan laporan kekurangan kertas surar suara.(CW007)

Bagikan

Rekomendasi

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

Back to top button